I started learning and doing digital marketing in 2008, but at that time I didn’t know what it was. At that time, I called it a full time blogger.
Pada saat itu, passion saya hanya menulis, menulis, dan ingin menjadi penulis. Hanya saja, untuk menembus dunia publikasi cukup rumit. Bahkan, dari sekian tulisan yang saya kirimkan ke majalah dan koran, hanya satu tulisan yang berhasil diterbitkan. Itu pun setelah berbulan-bulan. Bayarannya sekitar Rp250.000.
Saya besar di pinggiran ibukota provinsi Sumatera Utara. Akses internet yang bisa saya andalkan hanyalah melalui warnet (warung internet). Saya bercita-cita menjadi penulis hebat melalui internet. Saya juga percaya bahwa internet bisa memberikan peluang bagi saya untuk sukses dan mendapatkan uang. Sudah seperti agama, ya? ๐
Continue reading